Kumpulan Berita Desentralisasi Indonesia

Just another WordPress.com site

Posts Tagged ‘keuangan daerah

Keuangan Daerah Kian Berat

leave a comment »

Jakarta, Kompas – Pemerintah daerah mengaku keberatan dengan wacana pembagian subsidi bahan bakar minyak antara pusat dan daerah. Langkah ini dinilai akan semakin memberatkan keuangan daerah yang selama ini sudah sangat minim bagi pembangunan di daerah.

Demikian pandangan Kepala Dinas Pendapatan dan Pengelolaan Keuangan Bangka Belitung Iskandar Zulkarnain, Bupati Bangka Yusroni Yazid, dan Ketua DPRD Kabupaten Jember Saptono Yusuf, yang ditemui terpisah, Rabu (3/8). Read the rest of this entry »

Written by dianmardiana

August 9, 2011 at 3:27 am

APBD untuk Pegawai

leave a comment »

SEMARANG, KOMPAS – Sebanyak 11 kabupaten di Provinsi Jawa Tengah terpaksa menggunakan dana Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah untuk menutupi gaji pegawai dan insentif daerah karena dana alokasi umum dari pemerintah pusat lebih rendah daripada belanja pegawai.

Ke-11 kabupaten tersebut adalah Boyolali, Karanganyar, Sragen, Klaten, Kebumen, Purworejo, Magelang, Banjarnegara, Batang, Pekalongan, dan Blora. Provinsi Jawa Tengah memiliki 35 kabupaten/kota. Read the rest of this entry »

Written by dianmardiana

June 15, 2011 at 3:33 am